Selamat Datang di Blog Kedungdowo, Kec Kaliwungu, Kudus

Minggu, 14 Agustus 2011

TIM KKN II PPM UNDIP 2011 DI KEDUNGDOWO


Setelah tiga tahun berlalu, tim KKN Undip kembali mengabdi di Kecamatan Kaliwungu. Dari sekitar 106 mahasiswa yang ditempatkan di 15 desa di Kecamatan Kaliwungu, ada lima orang mahasiswa yang mengabdi di Desa Kedungdowo. 
Kelima mahasiswa tersebut adalah :
1. Umri Wulandari dari Fakultas Hukum
2. Diana Verawati dari Fakultas Ekonomi
3. Sri Purwandani dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
4. Atika Rahmah dari Fakultas Peternakan
5. Gebyar J.S dari Fakultas Teknik

Selama sekitar 35 hari, kelima mahasiswa tersebut mengadakan berbagai program di Desa Kedungdowo. Program yang dilaksanakan antara lain : berbagai sosialisasi di SMA dan SMK, demo masak, penyuluhan, PAUD dan TK, media literasi, pelatihan blog, ISO, Lomba Cerdas Cermat, dll.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar